Fajar Nugros dengan IDN Pictures mengundang saya menonton gala premiere film Srimulat Hil yang Mustahal di Epicentrum XXI, Kuningan Jakara, 12 Mei 2022. KAta Nugros, di awal filmnya akan ada teaser film Balada Si Roy yang diadaptasi dari novel karya saya. Sayangnya saya tidak bisa hadir karena ada Kelas Menulis Online.
Please follow and like us:
Halaman: 1 2