Anas Al Lubab – Wartawan golagongkreatif.com

Hidup di Kompleks asyik dan mudah, asalkan punya kuota internet. Badan pegal mau diurut, tinggal WA pak Yoga. Motor mogok, ada pak Indra. TV rusak, ada mas Winner. Kalau mau bekam tinggal kontak pak Bangkit. Begitu banyak jenis profesi yang memudahkan warga Kompleks. Dari penjual aneka jenis makanan hingga jasa untuk memperbaiki barang-barang kebutuhan rumah tangga.

Please follow and like us:
error71
fb-share-icon0
Tweet 5

ditulis oleh

golagong

Duta Baca Indonesia 2021-2025 - Penulis 125 buku - Motivator Menulis - Pendiri Rumah Dunia