Bertempat di Hotel Harper, Kupang 3 Juni 2024, dilaksanakan Bimbingan Teknis Pengelola Perpustakaan Umum yang berlangsung hingga 6 Juni 2024 . Momen ini adalah ruang perjumpaan pegiat Literasi NTT yang biasanya hanya berkomunikasi di dunia maya karena jarak yang berjauhan. Kami berasal dari 21 Kabupaten di NTT yang dilibatkan dalam kegiatan ini.
3 Juni 2024
Komisariat Universitas Insan Pembangunan Indonesia Bitung Tangerang Gelar Mapaba
Mapaba merupakan kegiatan penting yang diselenggarakan untuk mengintegrasikan kader ke dalam lingkungan organisasi. Selama dua hari, peserta mengikuti serangkaian kegiatan, fokus kita pada lima hal yaitu pengenalan PMII, penguatan NDP, Aswaja, Penguatan Keindonesiaan dan ke-Koprian
Fashion Keren: Topi Laken Duta Baca Indonesia
Hampir semua penulis atau seniman, senang memakai topi laken jika sedang tampil. Sujiwo Tejo termasuk yang memakai topi laken. Saya juga.
Tujuh Literasi Pemberdayaan Masyarakat #1: Literasi Baca, Apa Itu?
Kemdikbudristek RI meluncurkan Gerakan Literasi Nasional” pada 2015 dengan mengusung “Enam Literasi Dasar Anak Usia Dini” dimana “Literasi Baca” dan “Tulis” disatukan. Versi saya untuk pemberdayaan masyarakat, literasi baca dan tulis dipisahkan, karena literasi tulis adalah puncak literasi.
UKM Lisbu Gelar Pojok Seni IX di Universitas Bina Bangsa Banten
Acara Pojok Seni IX Uniba ini berhasil membuktikan bahwa seni merupakan elemen penting dalam kehidupan kampus yang mampu menyatukan berbagai elemen masyarakat dengan semangat kreativitas dan kebersamaan.
Makan Papeda di Ambon
Srrrrp! Papeda yang hangat lansung diseruput dari piringnya. Memang enaknya panas-panas. Diguyur kuah ingat dulu. Badan terasa segar. Cobain saja.