Tahun ajaran 2023- 2024 telah berakhir. Ada banyak kenangan, suka dan duka. Ada banyak perjalanan telah kami lalui dan kami masih setia berdiri disini dengan karya-karya yang kami buat untuk menghibur, memotivasi sekaligus memberi kabar, bahwa kesenian Flores Timur, khususnya Teater, ada dan terus hidup meski nyala tak seperti cahaya kembang api dalam sebuah Festival.

Please follow and like us:
error69
fb-share-icon0
Tweet 5

ditulis oleh

golagong

Duta Baca Indonesia 2021-2025 - Penulis 125 buku - Motivator Menulis - Pendiri Rumah Dunia