Tembang Lembang adalah perpaduan antara cinta terhadap keindahan alam dan pencarian spiritual. Puisi ini mengajak pembaca untuk berhenti sejenak, mengapresiasi keindahan sekitar, dan merenungkan hubungan manusia dengan Sang Pencipta.
11 Desember 2024
Terima Kasih, GolagongKreatif Tembus Rangking 50K
Kabar GolagongKreatif dot Com menembus 50 ribu, ini sungguh menggembirakan. Tahun 2025 adalah tahun yang penuh tantangan. Semoga bnyak lembaga yang mendukung, karena mulai bnyak penulis tertarik menulis karena ada honornya.
Manfaat Dongeng Sebelum Tidur itu Luar Biasa
Saat mendengarkan dongeng sebelum tidur itu – sebagai anak kecil senang saja. Tapi tanpa sadar, perubahan terjadi pada diri saya pelan-pelan hingga tumbuh dewasa. Saya jadi percaya diri, tidak minder sebagai nak berlengan satu, dan tentu memiliki sifat kritis dengan lingkungan.
6 Buku karya Guru-Murid SMP Al Irsyad Al Islamiyah Diluncurkan
Buku-buku tersebut diluncurkan oleh Drs. Joko Wiyono, M.Si, Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Banyumas. Saya sebagai CEO SIP Publishing mengucap puji syukur kepada Allah SWT karena dimudahkan segala urusannya. Selamat untuk para penulis. Semoga bukunya menginspirasi dan bermanfaat bagi para pembacanya
Ayo, Serbu Festival Puisi Esai Jakarta II
Festival Puisi Esai Jakarta II, PDS HB Jassin, Taman Ismail ,Jakarta 13-14 Desember 2024. Ayo, serbu. Wah, saya sudah tidak sabar nih membacakan puisi esai pertama yang saya tulis.
Relawan Rumah Dunia dari Suka Tani Jadi Sarjana Sarjana
Menjadi pelayan literasi itu luar biasa pahalanya. Setelah lulus SI dari UIN SMH Banten, 2020, langsung bekerja di koran Radar Banten. Untuk meningkatkan kapasitas diri, Daru eh Haidaroh kuliah lagi di Untirta Serang, mengejar S2. Kini kabar terbaru Rabu 11 Desember 2024, Daru jadi sarjana sarjana, alias dua kali sarjana. Orang tuanya akan bangga membaca nama anaknya: Haidaroh, M.I.Kom.
Law of Attraction: Dari Coretan di Dinding Sampai dapat Gelar S2
Bang Daru adalah bukti bahwa mimpi yang digenggam erat, yang dijaga dengan usaha dan doa, bisa menjadi nyata.
Klab Penulis: Alex R. Nainggolan
Klab Penulis kali ini Alex R. Nainggolan. Dia menulis puisi dan cerpen. Semoga semakin banyak orang yang menulis.