Tentu saja bukan sesuatu yang salah jika banyak resolusi 2024 belum tercapai. Namanya juga hidup, kadang ada saja kesalahan yang dilakukan sehingga target resolusi tak dapat diraih. Lalu bagaimana kiat agar resolusi 2025 yang kita susun dapat terpenuhi, berikut tip yang mungkin dapat bermanfaat bagi kalian semua.
21 Desember 2024
Zawawi Imron Mendapat Anugerah Sastrawan Adiluhung Hari Puisi Indonesia 2023
Abah Zawawi, selamat ya. Abah layak mendapatkan Anugerah Sastrawan Adiluhung Hari Puisi Indonesia 2023. Itu sebagai cermin untuk kami yang muda, bahwa menulis puisi itu membutuhkan pergulatan terus-menerus. Selain komitmen, juga konsistensi terhadap setiap kata.
Ayo Gabung di Kelas Menulis Fiksi Mini Angkatan 38
Ayo Gabung di Kelas Menulis Fiksi Mini Angkatan 38. Tanggal 30 Desember 2024 nanti. Tutup tahun. Seperti biasa, gratis dan hadiah jutaan rupiah.
IKN Makin Cantik
Pesona IKN semakin menonjol dengan keberadaan berbagai fasilitas publik yang modern, seperti pusat kebudayaan, ruang pertemuan, dan area rekreasi yang mendukung interaksi sosial. Keberagaman flora dan fauna di sekitarnya memperkaya keindahan alam, menjadikan IKN bukan hanya pusat pemerintahan, tetapi juga tujuan wisata yang menarik.
Mubes dan Pleno Akhir Beasiswa SKSS Baznas Banten: Cetak Generasi JUARA untuk Masa Depan
Mubes dan Pleno Akhir ini menjadi momentum penting bagi SKSS dalam melakukan kaderisasi sekaligus pemilihan ketua baru untuk masa jabatan 2024-2026.
Resolusi 2025 Perbanyak Makan Cincau
Saya ingin melewati 2025 dengan hidup sehat. Saya akan mengurangi makanan-minuman olahan, yang bergula tinggi, beralkohol, berwarna, dan berenergi. Semoga Allah SWT memudahkan segala urusan saya.
Aveus Har Meraih Anugerah Cerpen Terbaik Kompas 2023
Aveus Har sangat layak mendapatkan Anugerah Cerpen Kompas 2023. Kami tentu bangga karena pernah menayangkan cerpennya yang berjudul “Dalam Tiga Fragmen”. Diksi dan plotnya aneh, unik, dan menarik. Dia akan mewarnai sastra Indonesia.
Pembiasaan Literasi, Siswa MTs Al-Khairiyah Karangtengah Tamat Membaca 58.803 Halaman
Selama tiga bulan program ini berjalan (September-November), siswa MTs Al-Khairiyah Karangtengah mampu menyelesaikan 58.803 halaman.