Puisi “Taipe” ini terasa personal tetapi juga universal, berbicara tentang perjalanan, kehilangan, pencarian, dan pada akhirnya menerima hidup dengan segala yang ada.
16 Februari 2025
Prof. Dr. Wahyu Wibowo : Bahasa adalah Alat Kekuasaan Demi Menguasai Orang Lain
Jika sudah terkuasai bahasa, maka orang akan menjadi yakin dan percaya, yang kemudian memunculkan ideologi tertentu. Di sinilah letak bahaya, jika hanya pandai berliterasi, namun tidak piawai berpikir kritis.
5 Buku Mengubah Hidupmu Versi Raim Laode
Menurut Raim, literasi itu penting sebab kebodohan rajin memakan korban. Makanya, Raim merekomendasikan lima buku ini yang terbukti mengubah cara pandangnya terhadap dunia.
Saya Tidak Tahu Apakah Ada Manfaatnya Beli Buku
Sejak remaja, saya bahagia diizinkan oleh orang tua untuk memakai paviliun sebagai perpustakaan saya setelah di kamar sudah penuh. Saat kuliah, kamar kos saya hanya berisi buku. Saya bahkan tidur di antara buku-buku. Ketika menikah, mas kawin saya adalah perpustakaan di rumah. Sekarang, saya semakin bahagia karena buku-buku saya sebar di Rumah Dunia dan bisa dibaca orang.
Messi dan Ronaldo Adalah yang Terbaik
Messi lebih hebat dari Ronaldo. Eh, nanti dulu. Ronaldo lebih hebat dari Merssi. Bagaimana dengan Pele? Maradona? Johan Cruyff?
Negeri Permen, Novel Baruku!
Tokoh utama dalam novel Negeri Permen ini adalah Diego, anak lelaki berambut keriting. Usianya SD, tapi kadang suka berpikir seperti orang dewasa. Soal kelakuan ya tetap aja seperti anak seusianya. Ada yang gitu, kan? Sok-sokan dewasa, tapi masih suka usil dan sesekali ngambek
Belanja Oleh-Oleh: Nyaman di Toko Modern atau Seru di Pasar Tradisional?
Jika ingin belanja dengan mudah, datanglah ke pusat oleh-oleh modern. Tapi jika ingin mencari harga lebih murah dan merasakan suasana lokal yang lebih autentik, pasar tradisional adalah tempat yang tepat.
Tugas Pertama Artistik, Bikin Film Pendek Tanpa Aktor
Film ini aku persembahkan untuk kedua orang tuaku tercinta. Pada saat prosesnya aku meminta kepada orang tuaku untuk merekam suaranya, yang akan aku masukan kedalam voice over.