Di Lini masa banyak bersliweran foto-foto orang bersepeda menyusuri nusantara, bahkan dunia. Mereka adalah orang-orang yang haus akan hal-hal baru.

Aku pernah melakukannya pada 1990-an, walaupun hanya Singapura – Bangkok. Semua aku tulis, bahkan ada beberapa bagian yang aku jadikan fiksi di serial Balada Si Roy.

Bersepeda, itu adalah hal gila yang pernah aku lakukan dan tak akan pernah bisa aku ulangi. Jangankan mengulanginya, mengenangnya pun aku takut.

Gol A Gong

Please follow and like us:
error69
fb-share-icon0
Tweet 5

ditulis oleh

golagong

Duta Baca Indonesia 2021-2025 - Penulis 125 buku - Motivator Menulis - Pendiri Rumah Dunia