Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Kabupaten Flores Timur resmi menetapkan tanggal 25 pada setiap bulan sebagai tanggal para guru Flores Timur mengenakan baju PGRI. Peluncuran ketetapan ini ditandai dengan secara serempak pada tanggal 25 Januari 2024 para guru di Kabupaten Flores Timur mengenakan baju PGRI.
25 Januari 2024
Peluang dan Tantangan Film Pendek di Flores Timur
Lewat industri film yang hidup bukan tidak mungkin Flores Timur dapat dilihat sebagai potensi Nusantara khususnya dalam bidang seni peran.
Merayakan Buku Puisi Ibu yang Membaca di Halaman Rumah Manokwari
Safei Ricardo Desima – Pendiri Taman Bacaan Masyarakat Gapagoo, Manokwari, Asap tampak mengepul di tungku masak rendang di dapur saya. Asap tersebut terbang keluar dapur yang memiliki ventilasi udara sangat lebar. Suasana rintik-rintik hujan dan perpohonan di halaman rumah begitu cepat menyapu asap tadi. Di halaman rumah memang saya memiliki beberapa pohon yang dibuat seperti …
Kuliner: Brutu Ayam Soto Lamongan di Pasar Manyar Surabaya Itu Nyooosss!
Brutu ayam itu rasanya nyoooossss. Rasanya seperti sedang meluncur dengan roller coaster.
Traveling: Hari Kelima Hilang HP di Johor dan Pulang ke Indonesia
Traveling Hari ke-5 di Kuala Lumpur, 17 Januari 2024. Setelah sarapan dengan nasi goreng di sebelah hotel yang ternyata penjualnya adalah orang Indonesia, kami langsung menuju toko oleh-oleh untuk membeli sedikit buah tangan untuk keluarga di rumah. Setelah selesai belanja, kami check-out dari hotel, kemudian sekitar pukul 10.00 waktu setempat, kami menuju objek wisata yang …
Kuliner: Sarapan Soto Ayam Lamongan di Pasar Manyar Surabaya
Beragam jenis soto sudah saya rasakan. Soto ayam Lamongan di Pasar Manyar, Surabaya ini luar biasa.
Traveling: Berbagi Tempat di Hotel Transit Gambir
Jadilah kami berbagi tempat di kasur, sambil nonton dan mengomentari wayang orang di Indonesiana TV, lalu pembuatan berbagai perkakas oleh usaha rumahan orang India sana.
Traveling: Berdua Belajar Bersama
Begitulah cara kami mengenal satu sama lain. Itu masih di rumah ya, belum yang di perjalanan. Konon, kalau mau kenal karakter seseorang, bepergianlah bersamanya.