Zaeni Boli – Wartawan golagongkreatif.com untuk NTT

Bertempat di Kantor Dinas Pariwisata, Kabupaten Flores Timur, digelar agenda Teknikal Meating (TM ), 22 Maret 2024 . Dibuka Kepala Dinas Pariwisata Kabupaten Flores Timur, dilanjutkan Sekretaris Dinas Pariwisata Rin Riberu . Agenda TM dihadiri para pelaku UMKM , perwakilan Sekolah, dan juga kalangan pejabat terkait di antaranya dari unsur kepolisian.

Please follow and like us:
error69
fb-share-icon0
Tweet 5

ditulis oleh

golagong

Duta Baca Indonesia 2021-2025 - Penulis 125 buku - Motivator Menulis - Pendiri Rumah Dunia