Selama suamiku bekerja di Jakarta, aku menyibukkan diri di sekolah Bella dan Gab di pagi hari, kemudian sore harinya aku mengajar anak-anak kampung di belakang rumah. Aku mulai menyusun rencana pelajaran buatan sendiri. Konsepku sederhana, dalam seminggu anak-anak belajar empat hal: bahasa, sains, seni, dan keterampilan tangan. Empat hal ini harus dikolaborasikan, bukan berdiri sendiri-sendiri.

Please follow and like us:
error64
fb-share-icon0
Tweet 5

ditulis oleh

golagong

Duta Baca Indonesia 2021-2025 - Penulis 125 buku - Motivator Menulis - Pendiri Rumah Dunia