Literasi baca-tulis masyarakat Indonesia pada 2021 mengalami peningkatan. Nilai tingkat kegemaran membacanya sebesar 59,52 di kategori sedang dari traget 59,30. Rata-rata aktivitas membaca masyarakat diukur oleh 5 indikator:

1.Frekuensi membaca 4-5 kali per minggu
2.Durasi 1 jam 34 menit per hari atau 8 jam 42 menit per minggu
3.Jumlah bacaan 4-5 bahan bacaan per triwulan
4.Frekuensi mengakses internet 5-6 kali perminggu
5.Durasi 1 jam 46,5 menit per hari atau 10 jam 38,2 menit per minggu

Kamu, bagaimana?

Please follow and like us:
error59
fb-share-icon0
Tweet 5

ditulis oleh

golagong

Duta Baca Indonesia 2021-2025 - Penulis 125 buku - Motivator Menulis - Pendiri Rumah Dunia