Di dunia kreatif, apapun bisa jadi ide. Hari Senin jadi lagu “I Don’t Like Mondaty oleh Bog Geldof, Selasa jadi lagu “Ruby Tuesday” oleh The Rolling Stone. Kini Rabu jadi film Wednesday, yaitu serial Netflix yang diadaptasi dari karakter Wednesday Addams dari kartun The Addams Family. Serial ini tayang perdana pada 23 November 2022.
Tag
Menampilkan: 1 - 1 dari 1 HASIL