Menampilkan: 1 - 6 dari 7 HASIL
Penulis dan Buku

Menerbitkan Buku di Nulis Aja Dulu Publishing

Saya hanya bisa geleng-geleng kepala. Di era pandemi Covid-19, ketika orang-orang ribut tentang minat baca atau daya baca orang Indonesia rendah, sekelompok orang yang berkumpul di komunitas literasi, tetap bersemangat menuli, menerbitkan, dan menjualnya. Seperti halnya Komunitas Nulis Aja Dulu, yang kini mulai masuk ke jagat penerbitan. Praktik-praktik menulis di group Facebook membuat para pendirinya …

Esai

Tubin, Tema Lomba yang Tidak Biasa

Saya paling takut menulis cerita pendek kemudian di tengah jalan si pembaca menggreutu, “Ah, endingnya udah ketebak!”  Jika pembaca (seperti saya) mengulas sebuah cerpen, bagaimana pun subjektivitas mendominasi. Apalagi saya bukan kritikus sastra tetapi pembaca, jadi lebih banyak sok tahunya ketimbang mengerti . Jadi ulasan saya ini – katakanlah lebih pada saling bertukar pengalaman saja. …

Esai

Tentang Nama Tokoh dan Setting Lokasi Dalam Cerpen-cerpen 30 Hari Menulis

 Saya acungkan jempol kepada Komunitas “Nulis Aja Dulu”, yang dengan brilliant menyodorkan tema “Tubin”. Di Kamus Besar Bahasa Indonesia “tubin” berarti “empat hari ke depan”. Mungkin selama ini kita lebih sering mengatakan “lusa” atau “minggu depan”. Akibatnya justru positif, tema “aneh” itu membuat para peserta “30 Hari Menulis” kreatif dalam menyusun alur cerita. Saya sendiri …

Esai

Tersesat di Hutan, Tersesat di Dunia Nyata

Ketika membacai cerpen-cerpen dengan tema “tersesat di hutan” saya membayangkan akan ada banyak kisah “survivor”. Hanya satu cerpen yang mewakili keinginan saya. Sebetulnya tema “tersesat di hutan” sangat menarik. Tetapi para penulis cerpen “menyerah” dengan tema yang sangat menantang itu. Mereka lebih menyukai menggunakan POV 1 (aku) ketimbang menjadi orang lain di dalam tokoh cerpen. …

error

Enjoy this blog? Please spread the word :)